Inilah 10 Klub Sepak Bola Paling Kaya di Dunia

Sepak Bola menjadi salah satu olahraga yang paling dimanti dan menjadi tontonan yang dinanti-nati oleh masyarakat di dunia. Terlebih lagi saat diadakan pertandingan international, dimana klub-klub terkenal menunjukkan permainan yang memukai para penontonnya. 

Tapi, tahukah kamu mana klub sepak bola terkaya di dunia? Selain untuk menyalurkan hobi, sepak bila juga sebagai ladang bisnis yang menjanjikan.

Baik bagi pemainnya, organisasi maupun perusahaan yang mengelolanya. Hal itu tak lepas dari kepopuleran sepak bola di masyarakat dunia. Sebagian besar orang menyukai pertandingannya dan berusaha menyaksikannya dari dekat. 


Bahkan penontonnya rela melakukan apa saja termasuk menjual asetnya demi mendukung tim atau klub kesayangannya. Masih penasaran dengan klub sepak bola terkaya di dunia? Berikut ini kami ulas untuk Anda!
  1. Real Madrid, Spanyol (2 Maret 1902) total kekayaan sebesar US$ 3.263 juta.
  2. Barcelona, Spanyol (29 November 1899) total kekayaan US$ 3.163 juta.
  3. Manchester United, Inggris (1902) total kekayaan mencapai US$ 3104 juta.
  4. Bayern Munich, Jerman (27 Februari 1900) jumlah kekayaan sebesar US$ 2.347 juta.
  5. Manchester City, Inggris (1880) jumlah kekayaan mencapai US$ 1.375 juta.
  6. Chelsea, Inggris (10 Maret 1905) Total kekayaan sebesar US$ 1.375 juta.
  7. Arsenal, Inggris (1886) jumlah kekayaan mencapai US$ 1.307 juta.
  8. Liverpool, Inggris (3 Juni 1892) total kekayaan US$ 982 juta.
  9. Juventus, Italia (1 November 1897) jumlah kekayaan US$ 837 juta.
  10. AC Milan, Italia (13 Desember 1899) total kekayaan mencapai US$ 775 juta.
Itulah 10 klub sepak bola terkaya di dunia yang dilansir dari Forbes “Soccer Team Valuations”.

Inilah 10 Klub Sepak Bola Paling Kaya di Dunia Inilah 10 Klub Sepak Bola Paling Kaya di Dunia Reviewed by Admin on 21.50 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.